AMLAPURA, BALI EXPRESS Sebagian besar hotel di Bali memilih tutup sementara.


AMLAPURA, BALI EXPRESS Sebagian besar hotel di Bali memilih tutup sementara. Tutupnya hotel berakibat terhadap menumpuknya stok garam di Amed, Desa Purwakerthi, Kecamatan Abang, Karangasem. Bahkan sisa hasil produksi sejak 2019 lalu belum terjual sebanyak kurang lebih 40 ton.
Selama ini, garam hasil produksi Komunitas Masyarakat Perlindungan Indikasi Geografis (MPIG) Garam Bali di Amed dipasarkan ke sejumlah hotel dan restoran berbintang di Bali. Ketua MPIG Garam Bali I Nengah Suanda mengakui, produksi garam sementara ini tidak dilakukan. Sebagian besar pembuat garam menekuni kegiatan lain seperti beternak hingga melaut.

Simak beritanya di : bit.ly/2y2byxW